Jan 15, 2019

Hunk Dan Tofu Kembali Hadir Di Resident Evil 2 Remake



Menjelang perilisan Resident Evil 2 Remake. Capcom selaku publisher telah merilis screenshot terbaru, yaitu kehadiran seorang Alpha Team – Hunk serta Tofu yang nanti bisa dimainkan dalam mini game.

Capcom yang merupakan publisher dari Resident Evil 2 Remake telah merilis screenshot terbaru. Yakni kehadiran karakter Alpha Team bentukan Umbrella – Hunk dan Tofu yang di awal merupakan bentuk test untuk meguji collision detection. Kedua karakter tersebut akan hadir dalam mini game bernama The 4th Survivor (Hunk) dan The Tofu Survivor (Tofu).


Bukan membeli DLC seperti game kebanyakan sekarang, tapi cara mendapatkan kedua minigame-nya dengan menamatkan Resident Evil 2 Remake. Berikut spesifikasi untuk PC:

Minimum

  • Requires a 64-bit processor and operating system
  • OS: WINDOWS® 7, 8.1, 10 (64-BIT Required)
  • Processor: Intel® Core™ i5-4460 or AMD FX™-6300 or better
  • Memory: 8 GB RAM
  • Graphics: NVIDIA® GeForce® GTX 760 or AMD Radeon™ R7 260x with 2GB Video RAM
  • DirectX: Version 11
  • Storage: 26 GB available space
Rekomen

  • Requires a 64-bit processor and operating system
  • OS: WINDOWS® 7, 8.1, 10 (64-BIT Required)
  • Processor: Intel® Core™ i7-3770 or AMD FX™-9590 or better
  • Memory: 8 GB RAM
  • Graphics: NVIDIA® GeForce® GTX 1060 or AMD Radeon™ RX 480 with 3GB VRAM
  • DirectX: Version 11
  • Storage: 26 GB available space
Hunk kembali hadir di Resident Evil 2 Remake

Tofu kembali hadir di Resident Evil 2 Remake

Resident Evil 2 Remake akan hadir seminggu lagi tanggal 25 Januari 2019 di platfrom PS4, Xbox One, serta PC. Yang udah coba 1-Shot Demo, gimana hasilnya?